Jl. KS Tubun, Gang Srinayan No. 3 Kel. Mojokampung Kota Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Pohon di Jalan Dander-Bubulan Rawan Tumbang

blokbojonegoro.com | Tuesday, 14 November 2017 15:00

Pohon di Jalan Dander-Bubulan Rawan Tumbang

Reporter: Sutopo

blokBojonegoro.com -
Hujan disertai angin yang terjadi beberapa hari terakhir perlu diwaspadai. Sebab, bayak pohon di sepanjang jalan Dander-Bubulan rawan roboh.

Di lokasi, Selasa (13/11/2017) sebagian pohon terlihat sudah condong akibat diterpa angin. Selain, itu kondisi daun yang lebat membuat pohon semakin mudah tumbang.

Seorang warga, Candra mengatakan, di sepanjang jalan tersebut memang banyak pohon jati yang tumbuh. Dan jika  terkena angin kecang sebagian ada yang roboh.

"Saya sering lewat jalan tersebut. Namun jika hujan dan angin saya sangat khawatir. Sebab takut jika pohon sewaktu-waktu tumbang," ujar Candra.

Sementara itu, sebagian lokasi lain, di pinggir jalan tersebut sudah dipasang tulisan peringatan terkait bahaya jika pohon rawan roboh. "Hati-hati rawan pohon tumbang," tulisan himbaun di pinggir jalan Dander-Bubulan. [top/ito]

Tag : pohon, tumbang, dander, bubulan



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.



Berita Terkini