Jl. KS Tubun, Gang Srinayan No. 3 Kel. Mojokampung Kota Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Jumat Berkah, Kapolsek Kedungadem Rutin Berbagai Air Bersih dan Nasi Kapur

blokbojonegoro.com | Friday, 15 September 2023 16:00

Jumat Berkah, Kapolsek Kedungadem Rutin Berbagai Air Bersih dan Nasi Kapur

Kontributor: Sahdan

blokBojonegoro.com - Kapolsek Kedungadem, Iptu H. Sholeh setiap hari Jumat keliling desa untuk berbagi baik berupa makanan maupun air bersih sesuai dengan kebutuhan masyarakat yang ada di Kedungadem.

"Kegiatan Jumat berkah bertujuan untuk menyapa masyarakat dari dekat serta sambung silaturahmi dengan mereka," ujar Iptu H. Sholeh.

Kedatangan Kapolsek Kedungadem beserta personil yang lainnya disambut dengan antusias oleh warga masyarakat Desa Tondomulo, kemudian didampingi juga oleh BHABINKAMTIBMAS Desa Tondomulo Bripka Mohamad Choiril Rizal dan Babinsa Sertu Andi membagi air bersih serta makanan.

Karena kita tahu bahwa di musim kemarau yang sangat panjang ini air bersih sangat dibutuhkan oleh warga masyarakat di Desa Tondomulo, Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro pada umumnya. Kegiatan seperti ini semoga menjadi amal ibadah serta berguna manfaat bagi masyarakat sekitar," tutupnya sambil membagi air dan Nasi Kapur [sah/ito]

Tag : Polsek, Kedungadem, Bojonegoro



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.



Berita Terkini