Skip to main content

Category : Redaksi


AMSI Jatim Rapatkan Barisan untuk Maju Bersama

Kondisi ekonomi yang belum baik-baik hampir di semua lini, juga menyasar dunia media. Bahkan, tidak sedikit yang terdampak langsung, karena semakin kecilnya pemasang iklan.

Uji Kompetensi Wartawan

Reporter dan Fotografer blokBojonegoro Tuntas Ikuti UKW

Dua perwakilan blokBojonegoro.com (Blok Media Group/BMG), yakni reporter Mohamad Anang Febri Efendi dan fotografer/jurnalis foto Wahyu Budiyanto tuntas mengikuti Uji Kompetensi Wartawan (UKW) 11-12 September 2025.

Event blokTuban

Tuban Influencer Summit 2025 Sukses Digelar

Puluhan konten kreator, influencer, dan pegiat media sosial di Kabupaten Tuban, hadir untuk berjejaring dan belajar bersama di event bertajuk Tuban Influencer Summit 2025, Rabu (10/9/2025) malam.

Event blokTuban

Rabu Malam, Tuban Influencer Summit 2025 Siap Digelar

Komunitas kreator konten, influencer, dan pegiat media sosial di Kabupaten Tuban bakal memiliki ajang bergengsi untuk berjejaring dan belajar bersama. Event bertajuk Tuban Influencer Summit 2025 resmi akan digelar pada Rabu (10/9/2025) mulai pukul 19.00 WIB di Grand Javanila Tuban.

Dewan Pers Catat Lonjakan Pengaduan, Dorong Penguatan Lewat UKW

Ketua Komisi Pengaduan dan Penegakan Etika Pers Dewan Pers, Muhammad Jazuli, mengungkapkan adanya peningkatan signifikan jumlah pengaduan masyarakat terhadap media sepanjang delapan bulan terakhir periode 2025–2028. Tercatat, Dewan Pers menerima sekitar 800 aduan, atau rata-rata 100 aduan per bulan.