Skip to main content

Category : Tag: Anak


Tanya Jawab Fiqih

Janin Keguguran, Apakah Masih Sunnah Akikah?

Dalam ajaran Islam, konsep akikah adalah penyembelihan hewan sebagai bentuk syukur atas kelahiran seorang anak. Namun, jika anak masih berbentuk janin dan mengalami keguguran, apakah tetap disunnahkan untuk akikah? Mengenai hal ini, terjadi perbedaan pendapat di kalangan ulama terkait hukum akikah untuk janin yang mengalami keguguran sebelum lahir.

Dinas P3AKB Bojonegoro

Perlu Literasi Digital Bagi Orang Tua, Dinas P3AKB Bojonegoro dan Bupati Setyo Wahono Beri Edukasi

Bupati Bojonegoro, Setyo Wahono, menekankan pentingnya peran strategis seorang ibu dalam menghidupkan suasana rumah tangga yang baik dan membentuk karakter anak. Penegasan ini disampaika Bupati saat membuka kegiatan Edukasi Pengasuhan Balita yang diinisiasi oleh Dinas P3AKB Kabupaten Bojonegoro. Kegiatan digelar di ruang Angling Dharma Lt. 2 Gedung Pemkab Bojonegoro, Senin (22/12/2025).

Kaleidoskop 2025

23 Anak Dibawah Umur di Bojonegoro Jadi Korban Pencabulan

Sebanyak 23 anak dibawah umur di Kabupaten Bojonegoro menjadi korban pencabulan sepanjang tahun 2025. Hal tersebut, membuat kasus pencabulan mendominasi kasus yang melibatkan perempuan dan anak.

Tanya Jawab Fiqih

Jumlah Kambing Akikah Anak Laki-laki dan Perempuan Berbeda, Mengapa?

Kelahiran seorang anak bagi orang tua merupakan anugerah besar yang patut disyukuri. Dalam ajaran Islam, ungkapan syukur itu diwujudkan melalui sebuah ibadah yang dinamakan akikah. Menariknya, syariat Islam menentukan bahwa untuk akikah anak laki-laki adalah dua ekor kambing sedangkan anak perempuan hanya satu ekor.

Kolom

Anak, Medsos dan Negara

Pagi itu ponsel remaja bergetar: notifikasi dari Instagram — “Akun Anda tidak lagi tersedia karena Anda berusia di bawah 16 tahun.” Bagi sebagian orang itu menimbulkan panik: foto, chat, kenangan — menguap sementara. Bagi pembuat kebijakan, itu adalah konsekuensi dari sebuah keputusan besar: menempatkan batas usia 16 tahun sebagai ambang aman untuk memiliki akun di platform media sosial besar. Di dunia nyata, kebijakan seperti ini tidak lahir begitu saja—ia muncul dari perdebatan panjang tentang perkembangan anak, kesehatan mental, privasi, dan tanggung jawab perusahaan teknologi.

Relima Dorong Lingkungan Ramah Anak Lewat Hibah Buku ke MI Darul Ulum

Relawan Literasi Masyarakat (Relima) Perpusnas RI Lokus Bojonegoro menyerahkan hibah buku kepada Sanggar Baca MI Darul Ulum di Desa Purwoasri, Kecamatan Sukosewu, Kamis (11/12/2025). Langkah ini menjadi bagian dari dukungan terhadap upaya penekanan angka pekerja anak di wilayah penghasil tembakau.

Integrasi Data Pernikahan, Kemenag–PA Bojonegoro Resmikan Kerja Sama Bersama Enam Lembaga

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bojonegoro menegaskan langkah strategis dalam melindungi perempuan dan anak melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) bersama Pengadilan Agama (PA) Bojonegoro dan lima mitra organisasi keagamaan serta pendidikan. Penandatanganan yang berlangsung pada Jumat (5/12) di ruang PTSP PA Bojonegoro, disaksikan langsung oleh Ketua Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Surabaya, Dr. H. Zulkarnain, S.H., M.H.

Kolom

Peran Stakeholder untuk Mengatasi Kekerasan Seksual

Beberapa Minggu terakhir, Kabupaten Bojonegoro seakan kehilangan napas. Berita demi berita tentang kekerasan seksual yang dilakukan oleh ayah kandung dan ayah tiri, tiga kasus sekaligus terhadap anak-anak mereka sendiri, menghentak ruang batin masyarakat, dan belum lama ini juga menyusul kakek tiri cabuli cucunya.