Skip to main content

Category : Tag: Banom


IPNU/IPPNU Bojonegoro

Perkuat Organisasi, PAC IPNU/IPPNU Kanor Gelar Lakmud Tahun 2025

Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, sukses menyelenggarakan kegiatan Latihan Kader Muda (LAKMUD).

IPNU/IPPNU

Sambung Sanad Perjuangan, Korcam Mastoemapel Ziarahi Muassis IPNU/IPPNU

Jelang penghujung tahun 2025, Koordinator Kecamatan (Korcam) Mastoemapel yang menghimpun kekuatan kader dari Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Padangan, Ngambon, Tambakrejo, Ngraho, dan Margomulyo, melaksanakan sebuah perjalanan spiritual. Yakni ziarah ke pendiri IPNU-IPPNU.

PC IPNU-IPPNU Bojonegoro

Taubat Ekologis, PC IPNU-IPPNU Bojonegoro Gelar Lakut dan Diklatpel

Pengurus Cabang (PC) IPNU–IPPNU Kabupaten Bojonegoro menegaskan perannya sebagai "dapur" kader Nahdlatul Ulama (NU) melalui Latihan Kader Utama (Lakut) dan Diklat Pelatih (Diklatpel). Kegiatan berlangsung di Ademos Indonesia, Desa Dolokgede, Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro, 25–28 Desember 2025.

Hari Santri Nasional 2025

Doorprize, 10 Pita di Ikan Bagi Peserta Mancing Bersarung PCNU Bojonegoro

Dari 3 kuintal ikan yang dilepas ketika program Mancing Bersarung PCNU Bojonegoro, Minggu (16/11/2025) pagi, ada 10 pita di ikan yang turut dilepas. 147 peserta dari Perwakilan pengurus PCNU Bojonegoro, Banom, Lembaga dan MWC NU se Bojonegoro mengikuti agenda terakhir rangkaian Hari Santri Nasional (HSN) 2025, yakni "Mancing Bersarung PCNU BOJONEGORO".

Mancing "Bersarung" PCNU Bojonegoro

Kolam UNUGIRI Dibersihkan, Siap Ditebar 2 Kuintal Ikan untuk Mancing Bersarung

Persiapan untuk Mancing "Bersarung" PCNU Bojonegoro dalam rangkaian Hari Santri Nasional (HSN) 2025 telah dilakukan beberapa hari sebelum pelaksanaan. Panitia melakukan pembersihan kolam pancing di kompleks Kampus UNUGIRI Jalan A. Yani Kota Bojonegoro, Rabu (12/11/2025). Diantaranya mengambil iklan nila kecil atau cepret dan sampah-sampah di dasar kolam.