Skip to main content

Category : Tag: Desa Campurejo


Isna Nur Rafidah

Lewat kutanami_id, Isna Edukasi Gaya Hidup Sehat Melalui Sayuran

Isna Nur Rafidah, dengan sentuhan lembutnya, dunia pertanian tidak lagi cuma identik dengan lahan sawah yang luas. Isna yang kini berusia 26 tahun, lulusan Politeknik Negeri Jember (Polije) sukses menyulap lahan terbatas menjadi ekosistem pangan produktif melalui bisnis kebun yang berlokasi di Jalan Lisman, Desa Campurejo, Kecamatan Bojonegoro.