Skip to main content

Category : Tag: Generasi Muda


Tanamkan Wasbang Sejak Dini, Babinsa Bojonegoro Bekali Ribuan Pelajar

Jajaran Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 0813 Bojonegoro terus bergerak melaksanakan pembinaan karakter terhadap generasi muda di wilayah binaan. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya mewujudkan generasi penerus bangsa yang tangguh, disiplin, dan berjiwa patriotisme.

Berita foto

Semangat Kebersamaan Warnai Pembukaan ASMOPSS ke-15 di Bojonegoro

Ratusan peserta dari enam negara tampak antusias mengikuti pembukaan Asian Science & Mathematics Olympiad for Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke-15 di Ballroom Hotel Aston Bojonegoro, Selasa (11/11/2025). Bojonegoro dipercaya menjadi tuan rumah ajang bergengsi tingkat Asia yang diikuti 155 peserta dari Kazakhstan, Tajikistan, Filipina, Thailand, Vietnam, dan Indonesia.

DPD Partai Golkar Bojonegoro Rayakan HUT ke-61 dengan Ziarah, Doa, dan Semangat Baru untuk Rakyat

Suasana pagi di kantor DPD Partai Golkar Kabupaten Bojonegoro, Senin (20/10/2025), terasa berbeda dari biasanya. Seragam kuning khas partai mendominasi halaman, menyala di bawah sinar matahari. Di sana, para kader dan pengurus partai tengah bersiap mengikuti rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-61 Partai Golkar. Sebuah momen refleksi, syukur, dan tekad baru.

Babinsa Bojonegoro Serentak Tanamkan Jiwa Bela Negara di Kalangan Pelajar

Di halaman sekolah-sekolah menengah di berbagai penjuru Bojonegoro, Senin (20/10/2025), suasana pagi tampak berbeda. Para pelajar berseragam rapi berbaris di lapangan, menyimak dengan saksama arahan para Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 0813 Bojonegoro. Di tangan para prajurit inilah semangat bela negara kembali dihidupkan di dada generasi muda.