Sugeng Bahagijo Go DPR RI
Revolusi Industri 4.0, Perkuat Daya Saing Bojonegoro - Tuban Harus Dilakukan
Menyambut Revolusi IndustrI 4.0, masyarakat di Kabupaten Bojonegoro dan Tuban harus bisa memperkuat daya saing memasuki revolusi industri tersebut. Sehingga Sugeng Bahagijo, calon legislatif (Caleg) DPR RI sudah menyiapkan strategi agar dapat memajukan Kabupaten Bojonegoro dan juga Kabupaten Tuban yang menjadi tempat kelahirannya.