Serba-Serbi Bojonegoro 2
Jajanan Basah Khas Bojonegoro, Ayo di Tempatmu Ada Apa?
Mengulik sesuatu yang khas di Kabupaten Bojonegoro, pasti tidak akan ada habisnya. Terutama soal cita rasa jajanan khas asal Kota Ledre tersebut.
Mengulik sesuatu yang khas di Kabupaten Bojonegoro, pasti tidak akan ada habisnya. Terutama soal cita rasa jajanan khas asal Kota Ledre tersebut.
Seje deso mowo coro (lain desa beda cara), sebutan itu cukup familier di Kabupaten Bojonegoro. Begitupula untuk sebutan nama-nama jajanan yang sudah turun temurun dibuat oleh warga.
Sebelum adanya ponsel pintar, rental PlayStation (PS) menjamur di berbagai daerah dan selalu ramai peminatnya. Di rental biasanya tersedia PS 1 dan PS 2 untuk dimainkan.
Camilan yang satu ini selalu hadir di antara kue-kue lebaran yang bisa dibilang saat ini banyak kue kekinian. Jajan jadul ini terbuat dari beras ketan dengan rasa gurih dan kriuk renyah saat digigit.
Toko Kaset Jadul, Legendaris, Ada Sejak 1979
Widodo Kaset, atau kini lebih dikenal billboard yang berada di sekitar perempatan lampu merah Jalan Panglima Sudirman, dikenal sebagai surganya kaset bagi penggemar musik era 90-an.
Melihat Proses Pembuatan Jajanan Jadul 'Ladu'