Maksimalkan Program, Pemkab Gelar Rapat Kerja
Memasuki tahun anggaran 2017, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro mengadakan Rapat Kerja Pembangunan Daerah 2017 di Gedung Serbaguna Bojonegoro, Kamis (26/1/2017). Rapat digelar agar beberapa program yang direncanakan bisa dilakukan semaksimal mungkin.