Prodi Pendidikan Matematika IKIP PGRI Bojonegoro Raih Akreditasi B
Akreditasi institusi perguruan tinggi bertujuan untuk memberikan jaminan bahwa institusi perguruan tinggi yang terakreditasi telah memenuhi standar mutu yang ditetapkan oleh BAN-PT, sehingga mampu memberikan perlindungan bagi masyarakat dari penyelenggara perguruan tinggi yang tidak memenuhi standar.