Skip to main content

Category : Tag: Kedungsari


BPBD Pantau Berkala Aliran Kedungmaor

Paska terjadinya tanah longsor yang menimbun wisata air Kedungmaor, di Desa Kedungsari, Kecamatan Temayang beberapa hari lalu, pihak BPBD yang dibantu personil dari PT. HK, telah melakukan pengalihan aliran sungai dengan membuat saluran baru. Pembuatan saluran tersebut telah selesai pada Sabtu, (1/4/2017) kemarin.