Kaleidoskop 2025
23 Anak Dibawah Umur di Bojonegoro Jadi Korban Pencabulan
Sebanyak 23 anak dibawah umur di Kabupaten Bojonegoro menjadi korban pencabulan sepanjang tahun 2025. Hal tersebut, membuat kasus pencabulan mendominasi kasus yang melibatkan perempuan dan anak.