Skip to main content

Category : Tag: Kesehatan


Pendirian RS Onkologi Bojonegoro Dibatalkan, Dialihkan RSUD Kalitidu

Rencana pendirian rumah sakit khusus kanker di Kabupaten Bojonegoro dipastikan batal terealisasi. Padahal, bangunan fisik rumah sakit tersebut telah berdiri di lahan bekas kompleks The Residence yang berada di Jalan Raya Bojonegoro-Cepu tepat di Desa Talok, Kecamatan Kalitidu.

Kabupaten Bojonegoro

IPM Naik, Angka Harapan Hidup Warga Bojonegoro Meningkat

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat terus membuahkan hasil positif. Angka Harapan Hidup (AHH) warga Bojonegoro meningkat. AHH ini menjadi salah satu komponen utama pada Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Bojonegoro yang mengalami kenaikan dari 72,75 (2024) menjadi 73,74 (2025) atau naik 0,95 poin.

Viral Video Warga Tandu Orang Sakit, Soroti Akses Jalan di Pedesaan Bojonegoro

Sebuah video berdurasi 22 detik yang menampilkan warga menandu seorang pasien, viral di media sosial dan mengundang keprihatinan publik. Dalam video tersebut, terlihat tiga warga menandu orang sakit menyusuri jalan tanah yang berlumpur dan licin, sementara warga lain mengiringi di belakang.

Mobile JKN Permudah Debrina Pantau Kesehatan Keluarga

Kesadaran masyarakat Bojonegoro terhadap pentingnya kesehatan sejak dini terus meningkat. Salah satunya ditunjukkan oleh Debrina Angelia (35), peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang kini aktif memanfaatkan Aplikasi Mobile JKN untuk mengelola layanan kesehatan keluarganya.