Lahan Petani Mundu Diserang Babi Hutan
Para petani palawija di Dusun Mundu Desa Nglampin, Kecamatan Ngambon, Kabupaten Bojonegoro hanya bisa pasrah, sebab sebagian besar tanaman mereka diserang babi hutan.
Para petani palawija di Dusun Mundu Desa Nglampin, Kecamatan Ngambon, Kabupaten Bojonegoro hanya bisa pasrah, sebab sebagian besar tanaman mereka diserang babi hutan.
Para petani di lereng Gunung Pandan, Desa Bobol, Kecamtan Sekar, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur mulai membuat persemaian benih tembakau menjelang masa tanam tembakau tahun ini.
Nasib nahas menimpa satu keluarga di Dusun Prijek, Desa Tambahrejo, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, yang meninggal dunia tersengat listrik, Senin (12/10/2020) kemarin.
Program Petani Mandiri, Petani Jaya, Bojonegoro Sejahtera
Di tengah pandemi covid-19, sebagai upaya untuk mewujudkan Ketahanan Pangan (Han Pangan), Kodim 0813 Bojonegoro, Jawa Timur, tanam padi diatas lahan demplot milik Kodim setempat.
Pria asal Desa Sengaten RT.15/RW.04 Kecamatan Gondang dikabarkan hilang terseret derasnya arus sungai saat hendak menyebrang. Diketahui korban bernama Heru Setiawan.
Memasuki musim kemarau para petani di wilayah Ngambon mulai menanam cabai. Salah satunya di Desa Nglampin, Kecamatan Ngambon. Hampir seluruh petani di desa tersebut memilih menanam cabai untuk mendapatkan untung besar.
Petani jagung di desa yang ada di Kecamatan Ngambon, Bojonegoro harus pasrah dengan cuaca atau musim yang tidak menentu akhir tahun ini.
Bertanding di stadion Anjuk Ladang, Kabupaten Nganjuk, tuan rumah berhasil unggul lebih dulu di menit awal babak pertama.
Pertandingan lanjutan Liga 3 antara Nganjuk Ladang FC menjamu Persibo Bojonegoro, Minggu (5/10/2019) sore disiarkan secara langsung oleh blokBojonegoroTV.