PC IPNU-IPPNU Bojonegoro
Taubat Ekologis, PC IPNU-IPPNU Bojonegoro Gelar Lakut dan Diklatpel
Pengurus Cabang (PC) IPNU–IPPNU Kabupaten Bojonegoro menegaskan perannya sebagai "dapur" kader Nahdlatul Ulama (NU) melalui Latihan Kader Utama (Lakut) dan Diklat Pelatih (Diklatpel). Kegiatan berlangsung di Ademos Indonesia, Desa Dolokgede, Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro, 25–28 Desember 2025.