Skip to main content

Category : Tag: Pai


Kemenag Bojonegoro Gelar Pembinaan Guru PAIs

Sebagai upaya peningkatan Kapasitas guru Pendidikan Agama Islam (PAIs) di semua jenjang sekolah di wilayah Kabupaten Bojonegoro, Kementerian Agama (Kemenag)Bojonegoro mengadakan pembinaan, Kamis (27/4/2017) pagi.

Gelar Reorganisasi, MGMP PAI Maksimalkan Kinerja

Dalam rangka memaksimalkan kinerja dan juga koordinasi antar guru Pendidikan Agama Islam (PAI) se-Kabupaten Bojonegoro, Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) PAI menggelar reorganisasi atau pergantian pengurus baru masa khidmat 2017-2022, di aula SMK PGRI 1 Bojonegoro, Selasa (25/4/2017).

Tuntut Pesangon, Karyawan Eks 369 Baureno Demo Disperinaker

Sekitar 120 eks karyawan pabrik rokok 369 menggelar unjuk rasa di depan kantor Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Bojonegoro, Senin (12/4/2017). Demo menuntut uang pesangon ini mayoritas diikuti oleh ibu-ibu yang sudah berkepala empat.

Paimo Penjual Sepatu Bekas

Menginjak Usia 84 Tahun, Tetap Giat Bekerja

Salah seorang warga Desa/Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro, Paimo (84), hingga kini masih giat bekerja dengan berjualan sepatu bekas untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Antisipasi Faham Radikal, Kemenag Ajak Pengurus ROHIS Diskusi ISRA

Sebagai bangsa yang besar Indonesia memiliki berbagai suku, ras juga agama, dan semuanya harus saling menghormati satu sama lain. Salah satu agama yang diakui oleh pemerintah secara resmi adalah islam, agama rahmatan lil alamin artinya islam merupakan agama yang membawa rahmat dan kesejahteraan bagi semua umat seluruh alam semesta.

Perusahaan Rokok 369 Pailit

Total Utang CV 369 Capai Rp300 Miliar

Pengambilalihan empat tanah dan bangunan, Jumat (3/2/2017), pada dasarnya merupakan kelanjutan dari proses kepailitan terhadap CV.369 Tobacco (dalam pailit), Goenadi (dalam pailit) dan Leny Hendrawati (dalam pailit).

Perusahaan Rokok 369 Pailit

Kurator Kembali Ambil Alih Harta Goenadi dan Leny

Kurator CV 369 Tobacco kembali melakukan pengambil alihan aset milik Debitor Pailit Goenadi dam Leny Hendrawati, Jumat (3/2/2017). Ada empat aset yang saat ini diambil alih pihak kurator.

Perusahaan Rokok 369 Pailit

Sebagian Eks Karyawan 369 Sudah Bekerja

Sebagian Eks Karyawan Perusahaan Rokok 369 dalam pailit sudah mendapatkan pekerjaan. Rata-rata karyawan pindah ke perusahaan yang bergerak di bidang rokok di Kabupaten Bojonegoro. Baik perusahaan baru berdiri maupun perusahaan yang sudah lama berjalan.

Perusahaan Rokok 369 Pailit

Eks Karyawan 369 Terima Surat PHK

Ratusan eks Karyawan Perusahaan Rokok 369 mendapatkan surat Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), Kamis (2/2/2017). Surat ini dikeluarkan pihak kurator di kantor perusahaan rokok pailit yang berada di Desa Tawang, Kecamatan Baureno, Bojonegoro.