Skip to main content

Category : Tag: Panwas


Lantik Anggota Panwascam, Ini Pesan Ketua Bawaslu Bojonegoro

Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, sejumlah persiapan telah dilakukan oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Bojonegoro. Mulai dari perekrutan anggota Panwas tingkat kecamatan hingga desa, serta pelantikan dan Bimtek anggota.

Bawaslu Bojonegoro Ajak Panwascam Sukseskan Pilkada 2024

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bojonegoro mengajak panitia pengawas kecamatan (Panwascam) yang lolos seleksi existing untuk mensukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Bojonegoro tahun 2024.

650 Peserta Ikuti Apel Siaga Persiapan Masa Tenang dan Tungsura

Sekitar 650 peserta Pengawas Pemilihan Umum (Pemilu) mulai dri Panwascam hingga PTPS hari ini mengikuti apel siaga persiapan masa tenang dan pemungutan serta penghitungan suara (tungsura) Pemilu 2024. Acara dipusatkan di area GOR Dabonsia Desa Ngumpakdalem, Kecamatan Dander, Sabtu (10/2/2024).

Anggota Panwascam Tercatat di Sipol KPU Bojonegoro

Divisi Teknis Penyelenggaraan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bojonegoro Fatma Lestari mengaku sudah mengundang dua orang anggota Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) yang terdaftar di Sistem Informasi Partai Politik (Sipol) KPU.

2 Panwascam Kirim Surat Pengunduran Diri ke Bawaslu

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Bojonegoro telah menerima surat pengunduran diri dari 2 orang Panwascam. Hal ini rupanya meyusul perihal informasi dugaan Panwascam yang terdaftar sebagai anggota partai politik (parpol) yang dilaporkan oleh seorang warga beberapa waktu lalu.

Pemilu 2019

Bawalsu Waspada Peredaran Tabloid Provokatif

Peredaran Tabloid Indonesia Barokah cukup meresahkan. Lantaran isi Tabloid itu diduga provokatif dan mendiskreditkan salah satu Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden RI.

Pemilu 2019

Awal Kampanye, Bawaslu Awasi Keterlibatan Pihak Terlarang

Memasuki awal tahapan kampanye pelaksanaan Pemilu 2019, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terus melakukan pengawasan. Termasuk melototi potensi pelanggaran kampanye, yakni keterlibatan pihak ke tiga.