Awal Tahun 2026, Galeri Bengawan Bojonegoro Hanya Dihampiri 10 Pengunjung
Harapan menjadikan Taman Galeri Bengawan sebagai ikon wisata edukasi baru di bantaran Sungai Bengawan Solo kini kian meredup. Berada jauh dari pusat kota, taman yang terletak di Desa Padang, Kecamatan Trucuk, Kabupaten Bojonegoro itu justru terkesan mati suri.