Skip to main content

Category : Tag: Pasir


Menjaga Alam Ringintunggal: Perjuangan Warga Melawan Tambang Ilegal

Warga Desa Ringin Tunggal, Kecamatan Gayam, Kabupaten Bojonegoro kali ini tengah menghadapi ancaman serius terhadap lingkungan mereka. Ancaman itu berwujud tambang pasir ilegal yang coba beroperasi kembali di kawasan solo valley, lahan negara yang selama ini menjadi bagian penting dari ekosistem lokal.

Micro Grant from Internews Europe - Internews Enviromental Journalism Network (EJN) Asia Pacific 2017-2021

Peningkatan Permintaan Pasir Membahayakan Sungai Bengawan Solo dan Masyarakat di Sepanjang Tebingnya

Di beberapa tempat di sepanjang Bengawan Solo di Kabupaten Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur, Indonesia, banyak tepian sudah tidak lagi landai. Banyak ladang perkebunan, tepi jalan lingkungan serta pekarangan belakang rumah penduduk yang hanya berada beberapa meter saja dari tepian sungai yang kini kebanyakan sudah menjadi terjal akibat longsor.