Skip to main content

Category : Tag: Pasir


Tambang Pasir Kian Marak

Warga Semambung Minta Tambang Pasir Ditutup

Setelah masalah penambang pasir di Dusun Pinggiran, Desa/Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro selesai, dengan melakukan penandatangan kesepakatan (MoU) kemarin, Rabu (19/4/2017). Hari ini, Kamis (20/4/2017) permasalahan tambang pasir di sungai bengawan solo kembali dikeluhkan warga Desa Semambung, Kecamatan Kanor.

Pasca Memanas Tepi Bengawan Solo di Kanor

Kapolsek: Mediasi Antar Dua Muspika Terus Dilakukan

Koordinasi antara Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika) Kanor, Kabupaten Bojonegoro dan Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban terus dilakukan. Hal itu agar bisa menemukan solusi terbaik terkait perseteruan yang sempat memanas antara warga di dua kecamatan tersebut.

Pasca Memanas Tepi Bengawan Solo di Kanor

Lokasi Tambang Pasir Saat Ini Sepi Aktivitas

Setelah beberapa waktu lalu berseteru terkait aktivitas penambangan pasir di sungai bengawan solo yang melibatkan warga di dua desa, yakni Desa/Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro dengan Desa Ngadirejo dan Desa Kanorejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, terpaksa harus dihentikan saat ini aktivitas penambang pasir.

Panas Tepi Bengawan di Kanor

Sepakati Perahu Penambang Pasir Tidak di Kabalan

Polemik keberadaan tambang pasir di Bengawan Solo, tepatnya di Desa Kabalan, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, akhirnya berujung pada musyawarah bersama di kantor desa. Hasilnya, disepakati untuk perahu-perahu tambang pasir yang dari wilayah Kabupaten Tuban tidak mengambil pasir di bantaran Desa Kabalan.

Operasi Tambang Pasir Padangan, Mesin Penyedot Diamankan

Meskipun sudah sering dilakukan razia penambang pasir di sekitar bantaran Bengawan Solo. Namun masih ada penambang yang beroperasi, seperti yang terjadi di Desa Banjarjo Kecamatan Padangan Kabupaten Bojonegoro, saat dirazia mesin penyedot pasir diamankan petugas.

Penambang Pasir Galian Tewas Tertimbun Material

Nasib nahas dialami Paidi (42), warga Desa Sumengko RT.09/RW.02 Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. Pasalnya penambang pasir tersebut tewas dilokasi kejadian saat bekerja menggali pasir di Dusun Sawen Desa Sumengko RT 08 RE 02 Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro.

Pasca Penambang Pasir 'Tewas' di Bengawan

Penambang Masih Takut dengan Mitos Lokal

Beberapa hari setelah ditemukannya Supar (51), warga asal Desa Jati Duwur, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang, meninggal di Bengawan Solo turut Desa Glagahsari, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, penambang pasir masih sepi dari aktivitas. Banyak cerita mengiring trauma penambang yang dijubeli warga dari Kabupaten Jombang tersebut.

Pria Asal Jombang Hilang Saat Menambang Pasir

Nasib nahas menimpa pria bernama Supar (51) asal Desa Jati Duwur, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang yang bekerja sebagai penambang pasir. Pasalnya sekitar pukul 15.00 ia dinyatakan hilang di sungai Bengawan Solo tepatnya di Desa Glagahsari, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, Senin (9/1/2017).