Skip to main content

Category : Tag: Pembangunan


Lima Tahun Terakhir Terus Naik Indeks Pembangunan Gender Bojonegoro

Indeks Pembangunan Gender (IPG) Kabupaten Bojonegoro selama lima tahun terakhir terus mengalami kenaikan positif. Pada 2023, pembangunan manusia terpilah gender Kabupaten Bojonegoro berada pada angka 90,87 naik 0,24 poin dari tahun 2022 yang berada di angka 90,63. Bahkan, capaian IPG Bojonegoro lebih besar jika dibanding kabupaten sekitar seperti Tuban, Blora, dan Lamongan.

Sepanjang 2023, Total Rp777.9 Miliar Terpakai untuk Rekonstruksi Jalan

Sepanjang tahun 2023 total ada sebanyak 70 paket rekonstruksi jalan dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro. Dari semua paket yang ditangani Dinas Pekerjaan Umum (PU) Bina Marga dan Penataan Ruang Bojonegoro itu menelan anggaran sebesar Rp777.9 miliar.

Progres Revitalisasi Trotoar Hampir Rampung 90 Persen

Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya merevitalisasi sebanyak lima titik trotoar dan drainase di wilayah kota Bojonegoro di 2023. Program ini rencananya akan dilanjutkan pada 2024, yakni merevitalisasi lima titik lagi.

DPU Bina Marga Minta Masyarakat Kawal Pembangunan Bojonegoro

Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang akan segera mengevaluasi adanya proyek pekerjaan jalan yang diduga tidak sesuai. Pemkab juga meminta kepada para pengawas agar lebih maksimal dalam mengawal pembangunan di Bojonegoro.

PU Bina Marga Koordinasi dan Evaluasi Rekanan Infrastruktur Jalan

Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang (DPUBM PR) menggelar rapat koordinasi (Rakor) dan evaluasi terhadap kegiatan rekonstruksi jalan dan pelebaran. Rapat juga dihadiri oleh penyedia jasa konstruksi dan konsultan pengawas dari 56 pekerjaan, Rabu (7/6/2023).

Siap-siap, 33 Km Jalan Nasional di Wilayah Timur akan Dilebarkan

Saat ini kondisi jalan yang ada di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur baik itu jalan desa, kecamatan, kabupaten hingga jalan nasional hampir semuanya sudah mendapatkan sentuhan pembangunan, sehingga masyarakat semakin nyaman saat beraktifitas.