Skip to main content

Category : Tag: Penghargaan Bojonegoro


Penghargaan dari pemkab Bojonegoro

Pemkab Bojonegoro Beri Penghargaan 7 Tokoh Inspiratif, Jaga Eksistensi Kekayaan Bumi dan Budaya

Di momen bersejarah itu, Bupati Bojonegoro Setyo Wahono sekaligus memberikan penghargaan pada tujuh (7) tokoh inspiratif di Kabupaten Bojonegoro. Tokoh inspiratif ini dinilai memiliki kontribusi luar biasa dalam menjaga eksistensi kekayaan bumi dan budaya di Bojonegoro. Penghargaan ini merupakan bentuk penghormatan atas dedikasi mereka dalam bidang konservasi, edukasi, dan penelitian.

Bojonegoro Raih Terbaik Pelayanan Informasi Melalui Internet

Rabu (23/11/2017), Kabupaten Bojonegoro mendapatkan penghargaan juara terbaik pertama kategori 'Pelayanan Informasi Melalui Internet (Website),' dalam malam Anugerah Media Humas (AHM) pada Acara SAIK 2017 yang digelar di hotel Novotel Palembang.