Skip to main content

Category : Tag: Pnm


Dari Brokoli hingga Telur Ayam: Jejak Kolaborasi PNM dan Zulkifli Hasan untuk Kemandirian Pangan

Udara dingin pegunungan Kopeng, Jawa Tengah, menyambut kedatangan Menteri Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia, Zulkifli Hasan. Dengan jaket hangat dan senyum ramah, ia menyusuri jalanan desa yang dikelilingi ladang brokoli dan deretan kandang ayam petelur. Namun, kunjungan kerja ini bukan sekadar seremoni—ada langkah nyata yang tengah dibangun, yakni kolaborasi untuk ketahanan pangan nasional yang dimulai dari desa.

Ratusan Karyawan PNM Bojonegoro-Tuban Ikuti Pelatihan Community Leader

Sekitar 144 karyawan Permodalan Nasional Madani (PNM) dari 48 unit di Kabupaten Bojonegoro dan Tuban mengikuti pelatihan Community Leader. Kegiatan yang mengusung tema “Insan PNM Berkualitas, Dukung UMKM Indonesia Naik Kelas“ itu bertempat di Hotel Eastern, Bojonegoro, Jumat (17/2/2023).

PKU Online Akbar, Jadikan Jawa Timur Sehat UMKM Kuat

Pemberdayaan UMKM merupakan bagian yang tak terpisahkan dalam pembangunan ekonomi nasional yang bermuara pada peningkatan kesejahteraan masyarakat sebagai upaya pengentasan kemiskinan. Di samping itu, upaya pemulihan dan penguatan UMKM di tengah pandemi Covid-19, akan memberi gambaran kepada masyarakat tentang upaya pemberdayaan masyarakat oleh pemerintah yang merupakan wujud nyata pembangunan ekonomi kerakyatan, khususnya di JawaTimur.

Waspada Corona, Jangan Panik

PNM Cabang Bojonegoro Bagi Seribuan Masker

PT Permodalan Nasional Madani (Persero) atau PNM Cabang Bojonegoro membagikan 1000 masker kain secara gratis, kepada nasabah binaan dan masyarakat yang tinggal di sekitar wilayah Bojonegoro.

Tak Hanya Modali Nasabah, PNM MEKAAR Juga Kembangkan Kapasitas Usaha

Keberadaan PT Permodalan Nasional Madani (PNM)( Persero) dirasakan sangat membantu masyarakat. Bahkan melalui program MEKAAR (Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera) PNM tidak hanya memberikan modal, tapi juga mengembangkan kapasitas terutama para ibu-ibu.