Skip to main content

Category : Tag: Ponorogo


Tertarik Isu Lingkungan, DPRD Ponorogo Kunjungi NGO di Bojonegoro

Daerah Bojonegoro yang heterogen dengan berbagai aspek lingkungan, termasuk adanya industri migas, membuat anggota Komisi C DPRD Ponorogo melakukan kunjungan ke Kota Migas untuk berdiskusi dengan NGO di Bojonegoro, yaitu Aliansi Lingkungan Alam dan Sosial (ALAS) Institute.

Jazad Pemuda Asal Ponorogo Ditemukan di Bojonegoro

Setelah dua hari dilakukan pencarian korban tenggelam asal Desa Ngampel, Kecamatan Balong, Kabupaten Ponorogo akhirnya membuahkan hasil. Naas korban, Ahmad Pudji Santoso (21) ditemukan dalam kondisi sudah tak bernyawa di Bengawan Solo Desa Payaman, Kecamatan Ngraho, Bojonegoro, Kamis (25/1/2018) tadi.

Puluhan Reog Hibur Masyarakat di Kalitidu

Sabtu (13/5/2017) siang, Lapangan Kecamatan Kalitidu, Kabupaten Bojonegoro dipenuhi penonton. Di lapangan tersebut ada gebyar budaya parade reog Ponorogo yang bertajuk “Topeng Raksasa”. Meski acara dimulai pukul 13.00 WIB, namun sejak pukul 12.00 WIB penonton sudah mulai berdatangan antri memenuhi lapangan untuk menyaksikan gelar budaya ini.

Musibah Tanah Longsor di Ponorogo,

Polres Bojonegoro Kirimkan Bantuan ke Ponorogo

Insiden tanah longsor di Kabupaten Ponorogo, tepatnya di Desa Banaran, Kecamatan Pulung yang terjadi kemarin, mendapat respon dari Polres Bojonegoro. Sebagai bentuk kepedulian, Polres mengirimkan bantuan sembako.