INTAN Bojonegoro
Institut Attanwir Gelar Pembelakan PPL-PKL dan Workshop LP2M
Minggu (18/1/2026) Institut Attanwir (INTAN) Bojonegoro menyelenggarakan Pembukaan Pembekalan PPL dan PKL di musala utama INTAN Bojonegoro. Selain itu, di lokasi berbeda digelar Workshop LP2M di Auditorium INTAN.