Info Beasiswa
Menag Usul Tambah Kuota Beasiswa Kementerian Agama di Rapat Dewan Penyantun LPDP
Menteri Agama menyampaikan tiga usulan dalam Rapat Dewan Penyantun Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). Usulan itu mencakup penambahan kuota beasiswa berbasis proporsi peserta didik, pengembangan double degree Pendidikan Kader Ulama, hingga perluasan dukungan bagi studi non-eksakta.