Skip to main content

Category : Tag: Rengel


Waspada Banjir Bengawan Solo

Alhamdulillah...! Bengawan Solo Surut

Debet air di sungai Bengawan Solo alhamdulillah sejak dinihari sudah menunjukkan tren turun. Walaupun masih Siaga 1 (Hijau), namun hulu sungai terpanjang di Pulau Jawa tersebut menunjukkan penurunan yang signifikan.

Berita Foto

Rumah Warga Semambung Kanor Dekat Bengawan Solo

Gerusan air dari sungai Bengawan Solo terus mendekat ke pemukiman warga. Salah satunya di utara Jembatan Kanor-Rengel (KaRe), tepatnya Desa Semambung, Kecamatan Kanor, Bojonegoro.

Berita Foto

Mendung, Lihat Bengawan Solo dari Jembatan KaRe

Ketika debet air di sungai Bengawan Solo mulai tinggi, masyarakat terkadang ingin melihat penampakannya dari dekat. Tidak jarang, warga santai di pinggir Jembatan Kanor-Rengel (KaRe), walaupun hal itu tidak disarankan karene berbahaya.

Ngopi di Sekitar Jembatan Kare yang Syahdu

Mengisi waktu libur di hari Minggu (29/1/2023) yang tetap produktif, membuka laptop sambil minum kopi di sekitaran Jembatan Terusan Kanor-Rengel (Kare) benar-benar syahdu. Sebab, pemandangan pegunungan Rengel membuat hati begitu damai.

BeritaFoto

Portal Menuju Jembatan KaRe

Jalan menuju ke jembatan penghubungan Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro dan Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban (KaRe) dipasang portal.

Ketiban Berkah Pedagang di Sekitar Jembatan TBT Laris Manis

Banyaknya atusias warga sambut peresmian Jembatan Terusan Bojonegoro Tuban (TBT) membuat area sekitar jembatan ini juga diserbu masyarakat. Tentunya momen tersebut dimanfaatkan oleh pedagang untuk mejajakan barang dagangannya.

BeritaFoto

Gubernur dan Dua Bupati Sapa Warga

Usai meresmikan Jembatan Terusan Bojonegoro Tuban (TBT), pada Rabu (12/1/2022), yang membentang sepanjang 210 meter diantara Desa Semambung, Kecamatan Kanor dan Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, Gubernur Jawa Timur bersama Bupati Bojonegoro dan Bupati Tuban melakukan peninjauan di Jembatan tersebut.

BeritaFoto

Warga Antusias Melintasi Jembatan TBT

Usai diresmikan langsung oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, Bupati Bojonegoro, Anna Mu'awanah dan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzki, warga antusias mencoba melintasi Jembatan Terusan Bojonegoro Tuban (TBT), tepatnya di Desa Semambung, Kecamatan Kanor dengan Desa Ngadirejo, Kecamatan Rengel, Rabu (12/1/2022).