Geger! Semburan Air Bergembung Diduga Campur Gas Muncul di Bojonegoro
Warga Desa Sumberwangi, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro digegerkan adanya semburan gelembung yang diduga campur gas tiba-tiba muncul dari bawah pohon klampis di pekarangan salah satu warga setempat.