Skip to main content

Category : Tag: Ujian


Dewan Minta Pengawas UNBK Paham IT

Untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan dalam pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) 2017 di Kabupaten Bojonegoro, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bojonegoro meninjau langsung ke sekolah-sekolah.

Hari Terakhir, UNBK Jenjang SMK Lancar

Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) jenjang SMK hari terakhir pada Kamis (6/4/2017) berlangsung lancar tanpa adanya hambatan yang berarti.

PLN Jamin Pasokan Listrik Selama UNBK

Hari ini, Senin (3/4/2017) Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) untuk tingkat SMK digelar. Perusahaan Listrik Negara (PLN) area Bojonegoro menjamin pasokan listrik selama UNBK di Bojonegoro aman. Selain itu tidak ada pekerjaan dan pemeliharaan yang dapat menganggu pasokan listrik selama empat hari kedepan.

UNBK, 2 Sekolah Gabung di SMKN 2 Bojonegoro

Dua Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Bojonegoro bergabung dalam pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di SMKN 2 Bojonegoro. Keduanya adalah SMK Kesehatan dan SMK HM Balen, Senin (3/4/2017).

Jelang UNBK, SMPN 1 Sekar Laksanakan Try Out

Menjelang pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), yang diikuti serentak oleh tingkat satuan pendidikan SMP se-Indonesia, SMPN 1 Sekar melakukan try out, Rabu (8/3/2017).

Sebanyak 62 SMP Sederajat Laksanakan UNBK

Ujian Nasional (UN) tingkat SMP/MTs tahun 2017 dipastikan akan dilaksanakan pada bulan Mei mendatang. Pada pelaksanaan UN tersebut, Dinas Pendidikan Daerah (Disdikda) Bojonegoro memberikan kewenangan kepada setiap sekolah SMP/MTS untuk menyelenggarkan UN baik dengan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) atau Ujian Nasional berbasis Kertas Pensil (UNKP).

Tak Ada Anggaran Pengadaan Komputer, Berharap Semua Bisa UNBK

Ujian Nasional (UN) tingkat SMA sederajat di Bojonegoro yang akan dilaksanakan pada bulan April mendatang, dipastikan seluruh lembaga SMA dan SMK akan Berbasis Komputer (UNBK), baik untuk sekolah negeri maupun swasta.

Tahun Ini, Semua SMA/SMK Laksanakan UNBK

Pengambilalihan SMA/SMK oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur tidak membuat persiapan Ujian Nasional (UN) pada tahun ini mengalami hambatan. Bahkan Ujian Nasional nantinya dipastikan akan berbasis komputer bagi seluruh sekolah tingkat SMA maupun SMK yang ada di Kabupaten Bojonegoro.

Tahun Ini 40 Sekolah Terapkan UNBK

Sebanyak 40 sekolah di Bojonegoro tahun ini dipastikan mengikuti Ujian Nasional berbasis Komputer (UNBK) dan jumlah tersebut dipastikan tidak akan mengalami perubahan kembali.