Skip to main content

Category : Tag: Wisuda


PDA Bojonegoro Wisuda 366 Peserta Sekolah Lansia Berdaya

Aula Taqwa Bojonegoro dipadati ratusan lansia dalam kegiatan Wisuda Lansia Berdaya tingkat Dasar dan Madya yang digelar Pimpinan Daerah ‘Aisyiyah (PDA) Bojonegoro, Rabu (21/1/2026). Kegiatan ini mengusung tema Berdedikasi Wujudkan Lansia Sehat, Mandiri, dan Bermartabat.

Wisuda Perdana STEI Permata Bojonegoro, Lahirkan 63 Sarjana Ekonomi Syariah

Sekolah Tinggi Ekonomi Islam (STEI) Permata Bojonegoro mencetak sejarah baru dengan menyelenggarakan prosesi Wisuda Sarjana Strata 1 (S1) perdana. Kegiatan bersejarah ini digelar di Ballroom Eastern Hotel Bojonegoro, Sabtu (20/12/2025). Sebanyak 63 wisudawan dari dua program studi, yakni Manajemen Bisnis Syariah dan Akuntansi Syariah, resmi dikukuhkan. Wisuda perdana ini menjadi bukti nyata kontribusi STEI Permata Bojonegoro dalam mencetak sumber daya manusia unggul di bidang ekonomi syariah dari Bumi Angling Dharma.

Info Karier

Inilah Pekerjaan yang Masih Dicari Akhir 2025

Kondisi pasar dan ekonomi sektor jasa yang masih belum baik-baik saja, membuat banyak jenis pekerjaan masih menutup peluang penambahan. Namun, ada beberapa jenis pekerjaan yang masih dicari hingga akhir tahun tahun 2025.

Warek II UNUGIRI Pesan Tiga Hal Pada Wisudawan, Begini Isinya

Wakil Rektor (Warek) II Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri (Unugiri), Dr. H. Yogi Prana Izza, Lc., M.A., memberikan tiga pesan kepada para wisudawan saat memberi sambutan dalam acara wisuda Unugiri, di Hall Dewarna Hotel, Bojonegoro, Jawa Timur, Kamis (24/10/2024).

Wisuda Perdana Program Sarjana STIKes Rajekwesi Bojonegoro Berlangsung Meriah

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Rajekwesi Bojonegoro menyelenggarakan wisuda, pelantikan, dan pengambilan sumpah bagi lulusan program diploma dan sarjana. Bertempat di Hall Vermillion Hotel Dewarna Bojonegoro, sebanyak 113 wisudawan dan wisudawati dari berbagai program, termasuk D3 Keperawatan, D3 Teknologi Bank Darah (TBD), S1 Keperawatan, Profesi Ners, S1 Kebidanan, Profesi Bidan, dan S1 Farmasi, diwisuda pada acara tersebut.

Kenakan Pakaian Adat, MIN 1 Bojonegoro Lepas 159 Siswa

Ratusan siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Bojonegoro tampak berbahagia pada agenda Last Day of School atau hari terakhir menempa ilmu di bangku madrasah akhir pekan lalu. Dengan mengenakan pakaian adat, satu per satu siswa dilepas dengan seremoni khusus oleh Kepala MIN 1 Bojonegoro.