Thursday, 13 May 2021 05:00
Sambutan Bupati Bojonegoro pada Hari Raya Idul fitri 1442 H/ 2021 M
SAMBUTAN BUPATI BOJONEGORO PADA HARI RAYA IDUL fitri 1442 H/ 2021 M TANGGAL l SYAWAL 1442 H
Thursday, 13 May 2021 05:00
SAMBUTAN BUPATI BOJONEGORO PADA HARI RAYA IDUL fitri 1442 H/ 2021 M TANGGAL l SYAWAL 1442 H
Tuesday, 11 May 2021 19:30
Sebagai awal langkah penentuan awal bulan Syawal 1442 Hijriyah, tim rukyatul hilal pengurus Besar Nahdatul Ulama/Lembaga Falakiyah pada (11/05/2021) atau 29 Ramadan 1442 Hijriyah telah melakukan rukyatul hilal bil fi'li di beberapa lokasi rukyat yang telah ditentukan. Namun tidak berhasil melihat hilal, demikian umur bulan ramadan yakni 30 hari (istikmal).
Monday, 10 May 2021 13:00
Tahun ini merupakan tahun ke dua peringatan hari kemenangan islam di tengah wabah virus corona. Banyaknya masyarakat yang masih terkonfirmasi positif Covid-19 menyebabkan pemerintah mengeluarkan SE terkait pembatasan salat Idul fitri.
Tuesday, 26 May 2020 23:00
Momentum Idul fitri nyatanya membawa berkah bagi perajin kue tradisional. Seperti halnya perajin kue gapit, tapa terkecuali Fatmawati Yuliati, warga Kelurahan Kepatihan, Bojonegoro.
Sunday, 24 May 2020 06:00
Idul fitri 1441 Hijriah
BUPATI BOJONEGORO SAMBUTAN BUPATI BOJONEGORO PADA HARI RAYA IDUL fitri 1441 H / 2020 M TANGGAL 1 SYAWAL 1441 H
Wednesday, 22 May 2019 13:00
Meski puasa bulan Ramadan masih berjalan lebih dari 17 hari, namun Kementrian Agama (Kemenag) Bojonegoro, sudah memprediksi awal 1 Syawal 1440 H atau Hari Raya Idul fitri akan jatuh bersamaan organisasi lain yakni jatuh pada Rabu (5/6/2019) nanti.
Wednesday, 06 June 2018 18:00
Lebaran Idul fitri 1439 H masih sekitar 9 hari lagi namun permintaan tahu sudah meningkat. Tak pelak, membuat sebagian produsen tahu harus meningkatkan prosuksinya.