Skip to main content

Category : Tag: Bank


Final Four Livoli Divisi Utama 2025

Ada Megawati Hangestri di Daftar 16 Pemain Bank Jatim

Setiap tim yang lolos ke Final Four Livoli Divisi Utama 2025 yang rencananya digelar 10-19 Oktober 2025 di GOR Ki Mageti, Kabupaten Magetan, Jawa Timur, terus mempersiapkan diri. Salah satunya Surabaya Bank Jatim dengan Megawati Hangesti Pertiwi alias Megatron.

Livoli Divisi Utama 2025

4 Tim Degradasi ke Divisi I Livoli 2026, Inilah Nama-Namanya

Dua tim dari Pool DD yang bertanding di GOR Utama Bojonegoro akhiranya harus terlempar dari gelaran Livoli Divisi Utama tahun depan. Yakni Bandung Tectona dan Jenggolo Sport Sidoarjo, karena keduanya menghuni peringkat dua terbawah.

Berita Foto

Aktifitas Ibu-Ibu Bank Sampah Mandiri Keluarga Harapan

Ibu-Ibu bersama anaknya Anggota BSMKH (Bank Sampah Keluarga Mandiri Harapan) sedang mengambil sampah plastik yang sudah terkumpul di rumah-rumah warga di Desa Sendangharjo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro, Sabtu (19/7/2025).

Waow 1.450 Agen BRILink Sudah Tersebar di Kabupaten Bojonegoro

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI membuktikan perannya sebagai agen pembangunan khususnya dalam menciptakan pemerataan ekonomi yang inklusif di seluruh Indonesia. Melalui jaringan agen BRILink, BRI berupaya menjangkau lapisan masyarakat yang sebelumnya tidak tersentuh layanan perbankan.

Kisah Nasabah Asal Kanor, Gemar Menabung Sejak Dini

Sedari kecil, nasabah BRI asal Kanor ini kerap diajarkan oleh kedua orang tuanya agar memiliki sifat rajin menabung dan berhemat ketika mengelola uang. Kedua orang tuanya mempercayakan tabungan anaknya dengan membuka rekening tabungan Britama Junio.