Skip to main content

Category : Tag: Jalan Bojonegoro


Jalan Nasional Bojonegoro-Babat Berlubang, Kerap Sebabkan Kecelakaan

Jalan Nasional Bojonegoro–Babat turut Kecamatan Baureno menjadi sorotan beberapa pekan akhir ini. Kondisi jalan yang dipenuhi lubang, tambalan, dan permukaan bergelombang disebut kerap memicu kecelakaan lalu lintas, terutama saat musim penghujan.

Truk Box Tronton Terguling Usai Tabrak Jembatan Sempit di Balen Bojonegoro

Sebuah truk box tronton mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Bojonegoro–Babat, tepatnya di Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro, Sabtu (17/1/2026) dini hari sekitar pukul 02.30 WIB. Truk tersebut, terguling usai menabrak pembatas jembatan sempit.

Jalan Poros Desa di Bojonegoro Rusak, Warga Ngumpakdalem Tanami Pohon Pisang

Sejumlah warga Desa Ngumpakdalem, Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro, meluapkan kekecewaan mereka dengan cara unik. Sejumlah pohon pisang ditanam di sepanjang ruas jalan poros desa sebagai bentuk protes atas kondisi jalan yang rusak parah dan tak kunjung mendapat perbaikan selama bertahun-tahun.

Sopir Tronton Mengantuk Sebabkan Laka Beruntun di Perempatan Balen Bojonegoro

Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Raya Bojonegoro-Babat turut Desa Balenrejo, Kecamatan Balen, Kabupaten Bojonegoro. Kecelakaan tersebut, diduga dipicu oleh sopir tronton yang mengantuk dan tak melihat kendaraan yang berhenti saat lampu merah menyala, Minggu (14/12/2025) dini hari.

Jelang Mudik Nataru, Jalur Bojonegoro–Cepu Banyak Lubang

Menjelang meningkatnya arus lalu lintas pada masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) tahun 2025/2026, kondisi Jalan Raya Bojonegoro–Cepu mengkhawatirkan. Sejumlah titik di jalur tersebut terpantau mengalami kerusakan berupa lubang yang berpotensi membahayakan pengguna jalan.