Skip to main content

Category : Tag: Kedungadem


Latih Satlinmas Bojonegoro Tangani Kebakaran, Damkarmat Tekankan Pentingnya “Segitiga Api”

Asap tipis mengepul dari drum logam di lapangan voli dekat Gedung KPRI Sejahtera, Desa Drokilo, Kecamatan Kedungadem. Di sekelilingnya, puluhan anggota Satlinmas tampak sigap memegang kain basah, sebagian lainnya menyiapkan alat pemadam api ringan. Di bawah terik matahari, mereka antusias mencoba teknik memadamkan api, yakni belajar langsung dari petugas Damkarmat Bojonegoro.

Makan Bergizi Gratis (MBG)

Sejumlah Siswa MTs Plus Nabawi Bojonegoro Diduga Keracunan MBG

Dugaan keracunan akibat menu program Makan Bergizi Gratis (MBG), tidak hanya dialami siswa SMAN 1 Kedungadem dan SDN Tumbrasanom, Kecamatan Kedungadem, Bojonegoro. Sejumlah siswa MTs Plus Nabawi juga mengalami gejala serupa.

Berita Foto

Gotong Royong Tanam Pohon di Waduk Tlogoagung

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Institut Attanwir (INTAN) kelompok 4 bersama perangkat desa dan Karang Taruna Desa Tlogoagung, Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro, menggelar acara bersama. Yakni penanaman pohon Tabebuya di waduk pemancingan desa setempat.

KKN Institut Attanwir

Mahasiswa KKN INTAN di Tlogoagung, Hijaukan Waduk

Desa Tlogoagung, Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro memiliki waduk pemancingan yang sering menjadi tempat berkumpulnya masyarakat. Namun, kawasan tersebut masih terlihat gersang, karena minimnya pepohonan.

KKN PINTAR UNUGIRI 2025

Olah Susu Kambing Lebih Tahan Lama dan Ekonomis

Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) PINTAR Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri (UNUGIRI) menggelar Workshop Pemanfaatan Susu Kambing Etawa. Acara berlangsung di SDN Megale 1, Desa Megale, Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro, Selasa (12/08/2025) kemarin.

Berita Foto

Praktik Buat Struktur Koperasi Desa Merah Putih

Perwakilan tiga desa di Kecamatan Kedungadem, Kabupaten Bojonegoro saat mengikuti kegiatan TREMBESI (Temu Rembug Bareng Sinau Koperasi) yang berlangsung di Waroeng Hastina, Kedungadem.