Skip to main content

Category : Tag: Tabu


Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Tegur 12 SPBE

Menindaklanjuti hasil pemeriksaan Kementerian Perdagangan melalui Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tata Tertib Niaga terkait pengawasan terhadap BDKT (Berat dalam Keadaan Terbungkus), Pertamina Patra Niaga segera memberikan sanksi kepada 12 SPBE yang pada pemeriksaan tersebut disinyalir terdapat tabung-tabung berisi gas dibawah ketentuan volume.

Kebutuhan Oksigen di Bojonegoro Stabil

Rumah sakit Aisyiyah Bojonegoro yang menjadi salah satu rumah sakit rujukan pasien COVID-19 di Bojonegoro, namun pihak RSA sendiri mengklaim bahwa hingga saat ini kebutuhan oksigen masih aman dan stabil.

Polres Bojonegoro Sediakan Peminjaman Tabung Oksigen Gratis

eiring dengan lonjakan kasus covid yang ada di Bojonegoro, sehingga membuat kebutuhan oksigen masyarakat semakin meningkat. Kini polres Bojonegoro menginisiasi program peminjaman tabung oksigen gratis bagi masyarakat yang terpapar COVID-19 saat isolasi mandiri.

Jelang Ramadhan Penjualan Bunga Boreh Mulai Buka Lapak

Tiga hari jelang bulan suci Ramadhan 1442 Hijriyah, penjualan bunga boren (tabur) tiga rupa atau kembang telon yang berisi bunga kantil, kenanga dan mawar, tampak ramai di Jalan protokol Kota Bojonegoro.

Kapan Keluarga Muda Harus Mulai Menabung Dana Pendidikan Anak?

Pernikahan bukan sekedar mengukuhkan hubungan asmara semata, tapi ada tujuan yang lebih besar di dalamnya, yaitu melahirkan generasi penerus bangsa yang unggul, salah satunya melalui pendidikan. Tentu, untuk pendidikan terbaik, orangtua harus menyiapkan dana pendidikan anak sejak awal agar tidak tergopoh-gopoh saat anak masuk sekolah.