Skip to main content

Category : Tag: Tuban


Tanya Jawa Fiqih

Menutup Jalan untuk Hajatan dalam Agama

Biasanya di desa-desa sering terjadi orang yang mempunyai hajat seperti pernikahan, kondangan, ritual keagamaan dan lain sebagainya. Dalam rangka itu, mereka memasang tenda atau terop di jalan umum dan menutup akses jalan, bahkan terkadang sekalian panggungnya.

Waspada Bencana di Bojonegoro

Bengawan Solo Siaga Hijau, Tren Naik Cepat

Hujan yang mengguyur wilayah hulu sungai Bengawan Solo membuat air terus naik, terutama di sekitaran Kota Bojonegoro.

Bojonegoro Bakal Punya Citimall, Ini Lokasinya!

Kehadiran Citimall Tuban tak hanya menyedot perhatian warga setempat, tetapi juga memantik perbincangan di kalangan masyarakat Kabupaten Bojonegoro. Di berbagai platform media sosial, perbandingan antara kemajuan Tuban dan Bojonegoro ramai diperbincangkan.

Samira Travel

Cetak Mitra Tangguh, Samira Travel Gelar Pembinaan Big Family SSI Team di D'Konco Cafe

Untuk memperkuat pondasi pelayanan dan profesionalisme di industri perjalanan religi, Samira Travel menggelar "Pembinaan Big Family SSI Team" Kamis (1/1/2026). Acara berlangsung khidmat sekaligus antusias dan dihadiri puluhan perwakilan mitra strategis yang siap membawa perubahan positif di dunia travel umroh dan Haji.

Estafet Kepemimpinan di Cabdindik Bojonegoro–Tuban, Fokus Tingkatkan Kualitas Pendidikan

Pergantian jabatan bukan sekadar seremonial, tetapi menjadi penanda berlanjutnya tanggung jawab dalam menjaga dan meningkatkan kualitas pendidikan. Momentum itu tergambar dalam acara pisah sambut Kepala Seksi (Kasi) SMA dan SMK di lingkungan Kantor Cabang Dinas Pendidikan (Cabdindik) Provinsi Jawa Timur Wilayah Bojonegoro dan Tuban, Rabu (31/12/2025).

PWI Jatim Tegas soal Pencatutan Nama Organisasi: Tangkap Pelaku!

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur menyatakan sikap tegas terhadap praktik pencatutan nama organisasi wartawan yang dilakukan oknum tak bertanggung jawab. Aksi tersebut digunakan untuk meminta sejumlah uang kepada kepala desa di wilayah Kabupaten Bojonegoro hingga Tuban.

Penasihat Ahli Menteri Agama

Nur Syam Ingatkan Ancaman Kekerasan Ekstrem di Ruang Keagamaan

Akdemisi yang sekaligus Penasihat Ahli Menteri Agama, Prof. Dr. H. Nur Syam, M.Si mengungkapkan bahwa di tengah tingginya tingkat religiusitas masyarakat Indonesia, sejumlah hasil survei menunjukkan masih ada pandangan yang membenarkan kekerasan atas nama agama.