Friday, 22 December 2023 21:00
Berikut Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Guru, Nakes dan Tenaga Teknis Bojonegoro
Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Pelatihan Kabupaten Bojonegoro secara resmi mengumumkan hasil seleksi kompetensi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk jabatan fungsional guru, tenaga kesehatan, dan tenaga teknis.