Skip to main content

Category : Tag: Dari


UNESCO Global Geopark

VP UNESCO Global Geopark Kunjungi Wisata Geologi di Bojonegoro

Selama beberapa hari di Kabupaten Bojonegoro, Vice President of UNESCO Global Geopark (UGGp), Prof. Ibrahim Komo bersama tim UGGp mengunjungi beberapa objek wisata geologi kemarin. Pakar geologi asal Malaysia ini mengapresiasi kekayaan geologi Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur.

Waspada Bencana di Bojonegoro

Petir di Langit Bojonegoro, Ini Penjelasan Ilmiahnya!

Apakah wajar banyaknya petir menyambar-nyambar ketika hujan lebat mengguyur Kabupaten Bojonegoro? Sebab, sejak Oktober lalu, setiap hujan lebat, keberadaan petir menjadi kewaspadaan masyarakat.

Solidaritas Kemanusiaan, PWI Jatim Kirim Bantuan untuk Korban Bencana Aceh

Wujud solidaritas dan kepedulian terhadap sesama yang tertimpa musibah, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur menyalurkan bantuan bagi korban bencana di Aceh. Bantuan berupa dana tersebut berasal dari sumbangan pengurus, anggota PWI Jatim, serta sejumlah pihak lain.

JMQH Bojonegoro Gelar Rutinan 4 Bulan di Kanor

Sekitar 1.000 an anggota Jam'iyyah Mudarisatil Qur'an Lilhafidzat (JMQH) Kabupaten Bojonegoro mengikuti agenda rutinan empat bulanan di Kecamatan Kanor. Acara berlangsung di Dusun Miri, Desa Prigi, Kecamatan Kanor, Kabupaten Bojonegoro, Minggu (23/11/2025).

1,304 Juta Peserta Belajar dengan MOOC Pintar

Pusat Pengembangan Kompetensi (Pusbangkom) SDM Pendidikan dan Keagamaan Kementerian Agama mencatat pencapaian dalam pembelajaran digital melalui platform MOOC Pintar. Hingga November 2025, tercatat 1.304.546 peserta mengikuti berbagai pelatihan daring. Ini melampaui target nasional 1,3 juta peserta yang ditetapkan Bappenas.

Dari Bojonegoro, Immoderma Tebarkan Semangat “Cantik dari Hati” Lewat Fun Run

Suasana Minggu pagi di Alun-Alun Bojonegoro terasa berbeda. Ratusan langkah berirama memecah udara sejuk, diiringi senyum dan semangat para peserta Fun Run Immoderma Wellness Day. Ajang lari santai ini bukan sekadar olahraga, tapi menjadi titik awal dari kampanye nasional bertajuk “Cantik dari Hati” yang digagas oleh Klinik Kecantikan Immoderma.

Final Four Livoli Divisi Utama 2025

Muda, Cantik dan Bahaya, Inilah Pemain Rajawali O2C Ciparay di Final Four

Menjadi Juara Seri Reguler I Pool EE Livolo Divisi Utama 2025 yang bermain di GOR Nambo, Tangerang, awal September lalu, benar-benar membuat volimania kagum. Sebab, mereka bisa mengandaskan Surabaya Bank Jatim dengan pemain-pemain berpengelamannya.

STQH Nasional XXVIII

Enam Grup Kasidah Terbaik Nasional Pilihan Kemenag, Adakah Favoritmu?

Kementerian Agama menetapkan enam grup kasidah terbaik dari 32 provinsi dalam Festival Seni Budaya Islam 2025. Mereka akan tampil pada Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Nasional XXVIII di Kendari, Sulawesi Tenggara, pada 13–16 Oktober 2025.