Skip to main content

Category : Tag: Gerhana


Berita Foto

Gerhana Bulan Total Menghias Langit Bojonegoro

Fenomena langit langka ini tampak semakin mempesona dengan latar bunga tabebuya yang sedang mekar di sudut Jalan Teuku Umar, Kota Bojonegoro. Perpaduan langit malam dan keindahan kota tersaji dalam satu bingkai menawan. [toa/mad]

Gerhana Bulan

Niat, Tata Cara Salat Gerhana Bulan

Gerhana Bulan total diperkirakan akan terjadi pada Minggu (7/9/2025) tengah malam hingga dinihari, yakni antara pukul 23.27 WIB sampai pukul 02.56 WIB.

Gerhana Bulan

Salat Gerhana Bulan dan Doakan Keselamatan Bangsa, Kapan?

Gerhana bulan total diperkirakan akan terjadi pada 7–8 September 2025, bertepatan dengan 14 Rabiul Awal 1447 Hijriah. Kementerian Agama (Kemenag) mengimbau umat Islam di seluruh Indonesia untuk melakukan salat gerhana bulan (Salat Khusuf).

Gerhana Matahari Hibrid Terlihat di Bojonegoro

Gerhana matahari hibrid merupakan fenomena gerhana matahari yang terjadi ketika bulan berada di antara bumi dan matahari. Tampak gerhana matahari juga bisa dilihat di Bojonegoro, Kamis (20/4/2023).

Sunnah Mengerjakan Shalat, Begini Tata Caranya

Gerhana Bulan Total atau khusuful qamar yang diperkirakan akan berlangsung sejak pukul 16:15 s.d 19:34 WIB, atau pukul 17:15 s.d 20:34 WITA, serta pukul 18:15 s.d 21:34 WIT, sangat dianjurkan bagi umat Islam untuk melakukan sholat gerhana. Hal itu dikemukakan oleh Kementerian Agama (Kemenag) melalui Ditjen Bimas Islam, yang mengimbau umat Islam agar melakukan Shalat Sunnah Gerhana secara berjamaah

Mulai 18.00 Wib Gerhana Bulan Total Bisa Dilihat Seluruh Indonesia

Gerhana Bulan Total bakal muncul hari ini, Selasa (8/11/2022). Fenomena alam nan langka ini dipastikan dapat teramati oleh seluruh wilayah Indonesia. Data yang diolah dari Badan Riset dan Inovasi Nasional melalui Organisasi Riset Penerbangan Antariksa menyebutkan, bahwa pukul 18.00 WIB Gerhana Bulan Total dapat dilihat seluruh wilayah Indonesia kecuali Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Bengkulu.