Skip to main content

Category : Tag: Menko


Info Beasiswa

Rp1,6 Triliun KIP Kuliah, Sekjen Kemenag Minta PTK Siapkan Beasiswa Mahasiswa Asing dan Warga Sekitar Kampus

Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) tahun ini mengalokasikan anggaran Program Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K) hingga mencapai Rp 1,6 triliun bagi mahasiswa Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri (PTKN). Sekjen Kemenag Kamaruddin Amin berpesan agar PTKN mengalokasikan anggaran beasiswa bagi mahasiswa asing dan memberikan perhatian kepada warga sekitar kampus.

Info Beasiswa

Menag Usul Tambah Kuota Beasiswa Kementerian Agama di Rapat Dewan Penyantun LPDP

Menteri Agama menyampaikan tiga usulan dalam Rapat Dewan Penyantun Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). Usulan itu mencakup penambahan kuota beasiswa berbasis proporsi peserta didik, pengembangan double degree Pendidikan Kader Ulama, hingga perluasan dukungan bagi studi non-eksakta.

Koperasi Berbasis Keagamaan

Kemenag-Kemenkop Sepakati Penguatan Koperasi Pesantren dan Rumah Ibadah

Kementerian Koperasi  dan Kementerian Agama menyepakati kerja sama penguatan koperasi berbasis keagamaan. Kerja sama ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Menteri Agama Nasaruddin Umar dan Menteri Koperasi Ferry Juliantono dalam Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama, di Tangerang.

Info Pesantren

Inilah Penjelasan Menko PMK Tentang Struktur Ditjen Pesantren

Kementerian Agama akan segera memiliki satuan kerja setingkat eselon I baru bernama Direktorat Jenderal (Ditjen) Pesantren. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno menyebut pembentukan Ditjen Pesantren sebagai babak baru bagi institusi yang menjadi jantung peradaban Islam Indonesia.

Info Pondok Pesantren

Gandeng Daerah, Kemenag Akselerasi Renovasi dan Sertifikasi Bangunan Pesantren

Direktorat Jenderal Pendidikan Islam terus memperkuat sinergi lintas kementerian dan pemerintah daerah dalam upaya percepatan renovasi dan rekonstruksi bangunan pesantren di seluruh Indonesia. Upaya tersebut dibahas bersama dalam Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Percepatan Renovasi dan Rekonstruksi Bangunan Pesantren, di Surabaya, Jawa Timur.

Berita Foto

Ribuan Peserta Ikuti Medhayoh Night Run

Ribuan masyarakat dari Bojonegoro dan sekitarnya, Sabtu (1/11/2025) malam, mengikuti Medhayoh Night Run: Mlayu Bareng, Seneng Bareng.

Hari Jadi Bojonegoro ke 348

Medhayoh Night Run: Mlayu Bareng, Seneng Bareng

Malam akhir pekan di Kabupaten Bojonegoro, Sabtu (1/11/2025), berubah menjadi lautan cahaya dan semangat kebersamaan, saat ratusan peserta mengikuti Medhayoh Night Run: Mlayu Bareng, Seneng Bareng. Kegiatan ini dalam rangka memperingati Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke-348.

Dari Brokoli hingga Telur Ayam: Jejak Kolaborasi PNM dan Zulkifli Hasan untuk Kemandirian Pangan

Udara dingin pegunungan Kopeng, Jawa Tengah, menyambut kedatangan Menteri Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia, Zulkifli Hasan. Dengan jaket hangat dan senyum ramah, ia menyusuri jalanan desa yang dikelilingi ladang brokoli dan deretan kandang ayam petelur. Namun, kunjungan kerja ini bukan sekadar seremoni—ada langkah nyata yang tengah dibangun, yakni kolaborasi untuk ketahanan pangan nasional yang dimulai dari desa.

Info Pondok Pesantren

Bangun Kemandirian Ekonomi Santri Lewat Koperasi, Kemenag Gandeng Kemenkop

Kementerian Agama (Kemenag) bersama Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop) sepakat memperkuat kemitraan strategis lewat penguatan Koperasi Pesantren.​​​​​​Kesepakatan itu lahir dalam pertemuan antara Direktur Pesantren Ditjen Pendidikan Islam Kemenag, Basnang Said, dengan Wakil Menteri Koperasi, Farida Farichah, di Kantor Kemenkop, Jakarta, kemarin.