Skip to main content

Category : Tag: Ngasem


Embung Pertanian di Bojonegoro

Inilah 9 Embung di Bojonegoro yang Selesai Dibangun 2025

Sebagai upaya memperkuat ketahanan pangan dan menjamin ketersediaan air baku di sektor pertanian, sejumlah proyek pembangunan embung di beberapa wilayah kecamatan telah berhasil diselesaikan. Data terbaru, sebanyak sembilan titik pembangunan embung telah rampung atau mencapai 100 persen.

Berita Foto

Absen dengan QR-Code di MUSKERCAB I PCNU Bojonegoro

Musyawarah Kerja Cabang (MUSKERCAB) I PCNU Bojonegoro Masa Khidmat 2025-2030 di Gedung Penggerak NU, BMT NU Ngasem Jawa Timur, Sabtu (25/10/2025) tidak seperti biasannya.

MUSKERCAB 1 PCNU Bojonegoro

17 Ketua PC Lembaga NU Bojonegoro Resmi Dikukuhkan

Bersamaan dengan Musyawarah Kerja Cabang (MUSKERCAB) I PCNU Bojonegoro Masa Khidmat 2025-2030 di Gedung Penggerak NU, BMT NU Ngasem Jawa Timur, Sabtu (25/10/2025), dikukuhkan 17 Pengurus Cabang (PC) Lembaga NU.

Berita Foto

Camat Ngasem Serahkan Api Abadi ke Camat Kota

Usai proses pengambilan api abadi dari Kayangan Api yang berada di Desa Sendangrejo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro. Obor api abadi disemayamkan di Pendopo Malowopati Pemkab Bojonegoro, Minggu (19/10/2025) petang.

Berita Foto

Prosesi Penyemayaman Api Abadi Hari Jadi Bojonegoro ke 348

Usai proses pengambilan api abadi dari Kayangan Api yang berada di Desa Sendangrejo, Kecamatan Ngasem, Kabupaten Bojonegoro. Obor api abadi disemayamkan di Pendopo Malowopati Pemkab Bojonegoro, Minggu (19/10/2025) petang.