Skip to main content

Category : Tag: Pajak Kendaraan


Penghargaan Kabupaten Bojonegoro

Bapenda Bojonegoro Raih 4 Penghargaan Selama 2025

Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Pemerintah Kabupaten Bojonegoro menorehkan sejumlah capaian prestisius di tingkat kabupaten, provinsi, hingga nasional. Berbagai penghargaan tersebut menjadi bukti konsistensi Bojonegoro dalam menghadirkan inovasi layanan publik serta memperkuat tata kelola pendapatan daerah yang modern, transparan, dan akuntabel.

Hari Pertama Masuk, Samsat Bojonegoro Diserbu Warga

Hari Pertama masuk kerja setelah libur lebaran, kantor Samsat Bojonegoro yang berada di Jalan Teuku Umar, langsung diserbu ratusan masyarakat yang ingin membayar pajak, baik kendaraan roda dua maupun roda empat, Senin (10/6/2019).

Pemutihan, Banyak Masyarakat Belum Sadar Pajak Kendaraan

Mulai tanggal 24 September 2018 sampai 15 Desember 2018 mendatang, pihak Bapenda Provinsi Jawa Timur membebaskan biaya balik nama kendaraan bermotor dan denda bagi masyarakat yang telat membayar pajak kendaraan bermotor (pemutihan).