Kaleidoskop 2025
Satlantas Polres Bojonegoro Catat 6.518 Pelanggaran Lalu Lintas, Didominasi Roda Dua
Sepanjang tahun 2025, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bojonegoro mencatat 6.518 pelanggaran lalu lintas terjadi di wilayah Kabupaten Bojonegoro. Dari jumlah tersebut, pengendara sepeda motor menjadi penyumbang pelanggaran tertinggi.