Berita Foto
Taman Galeri Bengawan yang Ceritakan Sejarah
Masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), pengunjung tampak mendatangi Taman Galeri Bengawan. Kamis (25/12/2025) kemarin banyak wisatawan menyaksikan hiburan barongsai di galeri yang berada di Desa Padang, Kecamatan Trucuk.