Sunday, 12 February 2017 18:00
Pesilat Bojonegoro Jalin Keakraban Dengan Donor Darah
Ratusan pesilat di Kabupaten Bojonegoro mengadakan donor darah dan bakti sosial di Balai Desa Sukorejo, Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro, Minggu (12/2/2017). Kegiatan bersama yang diikuti belasan perguruan silat tersebut untuk menjalin keakraban sesama pesilat di Kota Ledre.