Tak Perlu Khawatir Soal Biaya Berobat, Seluruh Warga Bojonegoro Terdaftar JKN
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro mencatatkan capaian penting di sektor kesehatan. Saat ini, seluruh penduduk Kabupaten Bojonegoro telah terdaftar sebagai peserta aktif Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).