Friday, 18 April 2025 11:00
Sapa Bupati, Jadi Ajang Warga Bojonegoro Mengadu ke Bupati Wahono
Program interaktif Sapa Bupati yang digagas Bupati Bojonegoro Setyo Wahono resmi berjalan. Puluhan warga Kabupaten Bojonegoro memanfaatkan kesempatan tersebut, sebagai ajang mengadu ke Bupati dan Wabup Bojonegoro secara langsung.