14:00 . Ansor Dukung Penuh Program GAYATRI sebagai Instrumen Pengentasan Kemiskinan di Bojonegoro   |   15:00 . Desa Pilanggede Ikuti Penilaian Gotong Royong Tingkat Provinsi Jawa Timur   |   10:00 . Naik Bus Si Mas Ganteng, di Bojonegoro Enaknya Ngapain Saja?   |   09:00 . Kusnanto, Petani Bojonegoro yang Konsisten Menjaga Keselamatan demi Keberlanjutan   |   08:00 . Ulama Dukung GAYATRI, Inovasi Strategis Pemkab Bojonegoro: Lebih Maslahat daripada Bantuan Konsumtif   |   16:00 . Bau Tembakau PT Sata Tec Kembali Menyengat, Puluhan Pelajar di Bojonegoro Mengeluh   |   14:00 . Kacabdindik: Inagurasi Boleh, Tapi Bukan Wisuda Purnawiyata di Luar Lembaga   |   13:00 . Kacabdindik Wilayah Bojonegoro-Tuban: Dengan Alasan Apapun, Ijazah Tak Boleh Ditahan   |   11:00 . Gowes Bareng Bupati dan Wabup Bojonegoro di HUT ke 35 Perumda Air Minum   |   10:30 . Bojonegoro Adem di Konfercab XI PC Fatayat NU   |   10:00 . Wabup hingga DPRD Jatim Sidak SMA Negeri di Bojonegoro atas Dugaan Penahanan Ijazah   |   09:00 . Fauzan Fuadi Isi Diskusi Publik di Konfercab PC Fatayat NU   |   08:00 . PC Fatayat NU Bojonegoro Gelar Konfercab XI   |   07:00 . Tingkatkan Kesejahteraan Lansia, Pemkab Bojonegoro Rancang Program Pendampingan Lansia Sebatang Kara   |   06:00 . Top Up WeTV, Viu, Vidio via BRImo: Nonton Drama Korea Sepuasnya!   |  
Wed, 16 April 2025
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Tongkrongan Baru, Cafe Semilir Suguhkan Pemandangan Pinggir Sawah

blokbojonegoro.com | Thursday, 24 August 2023 14:00

Tongkrongan Baru, Cafe Semilir Suguhkan Pemandangan Pinggir Sawah

Kontributor: Sahdan

blokBojonegoro.com - Tidaklah asing lagi, jika melihat kaula muda menghabiskan waktu luangnya di Cafe atau Warung Kopi (Warkop).  Hal itu membuat para pembisnis untuk berlomba-lomba membuat tempat nongkrongan atau cafe yang menyuguhkan suasana santai dan nyaman.

Salah satu cafe baru yang di Kepohbaru yaitu Resto & Cafe Semilir yang berlokasi jalan raya Kepohbaru, Desa Brangkal RT/RW/01/01 Kepohbaru - Bojonegoro.

Tempatnya di pinggir jalan di antara hamparan sawah, dengan suasana yang santai dengan hembusan angin yang semilir. Selain itu, banyak tumbuh-tumbuhan di sekitar menjadikan suasana menjadi sejuk.

Memang dari depan tampak seperti rumah biasa, akan tetapi ketika masuk cafe akan terlihat pemandangan sawah dengan tanaman yang hijau dan sangat menarik untuk swafoto.

Pemilik cafe, Samsudin menjelaskan, dulunya saat istrinya arisan biasanya yang dipakai untuk kumpulan giliran rumah anggota masing- masing. Akan tetapi ketika giliran salah satu warga tidak ditempatkan di rumahnya, sehingga Samsudin memiliki inisiatif untuk membuat cafe.

"Dengan memanfaatkan lahan sawahnya saya mulai mendirikan caffe dengan, modal seadanya, konsepnya saya desain sendiri," ujarnya.

Ditambahkannya, dirinya tidak menyangka akan ramai pengunjung. Bahkan melebihi ekspektasi, bahwa yang diharapkan pengunjungnya warga sekitar dan pengguna jalan, ternyata tetapi pegawai kecamatan, perangkat desa pun seringkali menggelar kegiatan di sana.

"Buka setiap hari  dari pukul 09.00 WIB tutup pukul 22.00 WIB, dan setiap hari kita sediakan sound sistem untuk karaoke dan kalau ada acara reunian kita siap live music," imbuhnya.

Untuk fasilitasnya sendiri, di dalamnya ada musala, free wifi dan andalan menunya kepala ikan manyun.[sah/ito]

Tag : cafe, brangkal, kepohbaru, bojonegoro, warkop, semilir



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

Lowongan Kerja & Iklan Hemat