14:00 . Diprotes Tukang Becak Stasiun Bojonegoro, Bus Si Mas Ganteng Tuban Ganti Rute   |   13:00 . Diduga Ngantuk, Pengemudi Asal Surabaya Tabrak Pasutri di Bojonegoro hingga Meninggal   |   12:00 . Mahasiswa Unugiri Raih Juara 3 Bojonegoro Championship   |   11:00 . Pemkab Bojonegoro dan LPK PEMI Latih Operator Alat Berat, Cetak Tenaga Kerja Siap Saing Nasional   |   10:00 . Ketersediaan Hewan Kurban di Bojonegoro Capai 55.576 Ekor   |   09:00 . Bertahun-tahun Mati Suri, Taman Rajekwesi Bojonegoro Bakal Direvitalisasi   |   08:00 . Peran Mantri BRI dalam Mendorong Akses Keuangan hingga Pelosok Desa   |   07:00 . BRI Hadir Dekat Dengan Masyarakat, Mulai dari Pensiunan Hingga Gen Z   |   12:00 . HPN 2025, PWI Bojonegoro Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan di Embung Ngumpakdalem   |   20:00 . Ahmad Naufal: Santri, Siswa, dan Sang Juara   |   08:00 . Dorong Digital Enterpreneur, Dosen UNUGIRI Berdayakan E-CoDigiMark pada Kader IPNU-IPPNU Bojonegoro   |   22:00 . Koma Selama Sepekan, Korban Pembacokan di Bojonegoro Berakhir Meninggal   |   20:00 . Pembinaan dan UKT UKM Pagar Nusa UNUGIRI Berlangsung Penuh Khidmat dan Semangat   |   18:00 . DPUPR Bina Marga Bojonegoro Angkat Bicara Soal Jalan Rusak di Desa Napis   |   16:00 . RA. Kartini, Ki Hajar Dewantara dan Literasi   |  
Thu, 08 May 2025
Jl. Desa Sambiroto, Kec. Kapas, Kabupaten Bojonegoro, Email: blokbojonegoro@gmail.com

Kick Off Liga 3 Belum Jelas, Coach Masdra: Peluang Persibo untuk Latihan

blokbojonegoro.com | Thursday, 08 September 2022 12:00

Kick Off Liga 3 Belum Jelas, Coach Masdra: Peluang Persibo untuk Latihan

Reporter: Rizki Nur Diansyah

blokBojonegoro.com - Gelaran Liga 3 Jawa Timur yang direncanakan bergulir pada bulan September ini belum juga jelas jadwal pertandingannya, padahal sebelumnya Asosiasi Provinsi (Asprov) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Jawa Timur telah mengumumkan akan digelar pada bulan September 2022.

Meski hingga saat ini belum jelas kapan Kick Off, hal tersebut membuat Persibo Bojonegoro bisa leluasa mengoptimalkan kekuatan dan kerangka timnya, seperti yang dikatakan oleh Pelatih Kepala Persibo Bojonegoro, Masdra Nurriza usai melakukan gelaran uji coba di Stadion Letjen Soedirman.

“Kick off Liga 3 Jatim sampai sekarang masih belum jelas, jadi kita untuk menentukan bagaimana langkah selanjutnya masih 50:50, tapi setidaknya ini menjadi keuntungan bagi kami untuk mempersiapkan tim yang lebih baik lagi,” ungkap Masdra usai laga persahabatan dengan PS Bhayangkara Angling Dharma (BAD), Rabu (7/9/2022).

Pelatih berlisensi A itu mengatakan, kuota pemain Persibo sebenarnya  25 pemain, sementara ini masih ada 23 pemain, pelatih telah berkoordinasi dengan tim manajemen.

“Pada meeting management terakhir nanti diharapkan bisa memenuhi kuota, supaya kekuatan ini bisa lebih,” jelas Masdra.

Sementara itu, Wakil Ketua Asprov PSSI Jatim, Dyah Puspito Rini saat dikonfirmasi blokBojonegoro.com mengungkapkan, putaran Liga 3 Jatim bakal digelar akhir bulan September pada minggu terakhir atau di awal bulan Oktober. Namun, hal tersebut akan ditentukan pada final manager meeting nanti.

“Akhir september minggu akhir atau awal oktober, mas. Segera final setelah manager meeting,” papar perempuan yang akrab dipanggil Ririn itu kepada awak media bB. [riz/mu]

 

Anda juga bisa baca blokBojonegoro di Google News 

 

 

Tag : persibo bojonegoro, liga 3 jawa timur, sepakbola



* Ingin Beli / Transaksi, Klik di Bawah Ini

Logo WA Logo Telp Logo Blokbeli

Loading...

PEDOMAN KOMENTAR

Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Gunakanlah bahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Pikirlah baik-baik sebelum mengirim komentar.




blokBojonegoro TV

Redaksi

Suara Pembaca & Citizen Jurnalism

  • Monday, 21 April 2025 15:00

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo

    Semarak Kartini Meriahkan Desa Tejo Dalam rangka memperingati Hari Kartini, seluruh lembaga pendidikan yang ada di Desa Tejo, Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro, menggelar kegiatan Semarak Kartini yang berlangsung meriah dan penuh semangat, Senin pagi (21/4/2025)...

    read more

Lowongan Kerja & Iklan Hemat